Reporter: Syamsul Ashar | Editor: Syamsul Azhar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA Salah satu pesaing PT Pertamina di penjualan ritel yakni Shell, akhirnya menetapkan harga baru bahan bakar minyak (BBM) Selasa (1/11) malam
Harga baru BBM di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) Shell ini berlaku mulai hari ini 1 November 2022
Untuk wilayah Jakarta Banten dan Jabodetabek Secara umum harga BBM Shell Supper turun Rp 600 per liter.
Sedangkan harga BBM Shell V-Power turun Rp 630 per liter
Sementara harga Shell V-Power Diesel tetap sebesar Rp 18.840 per liter
Sedangkan harga BBM jenis Shell VPower Nitro + juga turun sebesar Rp 670 per liter.
Adapun untuk harga BBM jenis Shell Diesel Extra di wilayah Jawa Timur dan Sumatra Utara, masing masing mengalami kenaikan sebesar Rp 240 / liter dibandingkan dengan Oktober 2022.
JAKARTA
- Shell Super Rp 13.550
- Shell V-Power Rp 14.210
- Shell V-Power Diesel Rp 18.840
- Shell Diesel Extra N/A
- Shell V-power Nitro+ Rp 14.560
BANTEN
- Shell Super Rp 13.550
- Shell V-Power Rp 14.210
- Shell V-Power Diesel Rp 18.840
- Shell Diesel Extra N/A
- Shell V-power Nitro+ Rp 14.560
JAWA BARAT
- Shell Super Rp 13.550
- Shell V-Power Rp 14.210
- Shell V-Power Diesel Rp 18.840
- Shell Diesel Extra N/A
- Shell V-power Nitro+ Rp 14.560
JAWA TIMUR
- Shell Super Rp 13.550
- Shell V-Power Rp 14.210
- Shell V-Power Diesel N/A
- Shell Diesel Extra Rp 18.380
- Shell V-power Nitro+ N/A
SUMATRA UTARA
- Shell Super 13.840
- Shell V-Power Rp 14.520
- Shell V-Power Diesel N/A
- Shell Diesel Extra Rp 18.780
- Shell V-power Nitro+ N/A
Sebagai perbandingan, berikut ini harga BBM Shell yang berlaku Oktober 2022
JAKARTA
- Shell Super Rp 14.150
- Shell V-Power Rp 14.840
- Shell V-Power Diesel Rp 18.450
- Shell Diesel Extra N/A
- Shell V-power Nitro+ Rp 15.230
BANTEN
- Shell Super Rp 14.150
- Shell V-Power Rp 14/840
- Shell V-Power Diesel Rp 18.450
- Shell Diesel Extra N/A
- Shell V-power Nitro+ Rp 15.230
JAWA BARAT
- Shell Super Rp 14.150
- Shell V-Power Rp 14.840
- Shell V-Power Diesel Rp 18.450
- Shell Diesel Extra N/A
- Shell V-power Nitro+ Rp 15.230
JAWA TIMUR
- Shell Super Rp 14.150
- Shell V-Power Rp 14/840
- Shell V-Power Diesel N/A
- Shell Diesel Extra Rp 18.140
- Shell V-power Nitro+ N/A
SUMATRA UTARA
- Shell Super Rp 14.460
- Shell V-Power Rp 15.160
- Shell V-Power Diesel N/A
- Shell Diesel Extra Rp 18,540
- Shell V-power Nitro+ N/A
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
DONASI, Dapat Voucer Gratis!
Dukungan Anda akan menambah semangat kami untuk menyajikan artikel-artikel yang berkualitas dan bermanfaat.
Sebagai ungkapan terimakasih atas perhatian Anda, tersedia voucer gratis senilai donasi yang bisa digunakan berbelanja di KONTAN Store.
Sebagai ungkapan terimakasih atas perhatian Anda, tersedia voucer gratis senilai donasi yang bisa digunakan berbelanja di KONTAN Store.
Tag
- info harga bbm pertamina terbaru
- harga bbm shell
- harga bbm terbaru
- harga bbm terbaru
- harga bbm hari ini
- harga bbm saat ini
- harga bbm pertamina dex
- harga bbm pertamina dex
- harga bbm pertamax turbo
- harga bbm pertamina
- daftar harga bbm terbaru
- Harga Bbm
- daftar harga bbm 2022
- BBM Satu Harga
- BBM satu harga
- harga BBM