Sumber: Kompas.com | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Di antara ruas-ruas tersebut di antaranya terdiri dari ruas Tol Trans Sumatera (172,9 km) yakni:
1. Jalan Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat seksi Kuala Tanjung-Pematang Siantar (96,5 km)
2. Sigli-Banda Aceh seksi 2,5, dan 6 (18,8 km)
3. Padang-Pekanbaru ruas Pekanbaru-Bangkinang (40 km)
4. Lubuk Linggau-Curup-Bengkulu ruas Bengkulu-Taba Penanjung (17,6 km).
Baca Juga: Kementerian PUPR targetkan tiga venue tambahan PON XX Papua kelar bulan Juli 2021
Ruas Tol selanjutnya yang akan tuntas hingga akhir tahun 2021 adalah ruas-ruas tol di wilayah Jabodetabek (77,47 km) yang terdiri dari:
1. Tol Cibitung-Cilincing seksi 1-4 (34,77 km)
2. Cimanggis-Cibitung seksi 2 Jatikarya-Cibitung (23 km)
3. Bekasi-Cawang-Kampung Melayu seksi 2A (4,9 km)
4. 6 ruas Tol DKI Seksi A Kelapa Gading-Pulo Gebang (9,3 km)
5. Serpong-Balaraja Seksi 1 A (5,5 km)
Baca Juga: BSI gelontorkan pembiayaan sindikasi di Proyek KPBU Tol Serang-Panimbang