kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.924.000   5.000   0,26%
  • USD/IDR 16.230   0,00   0,00%
  • IDX 7.047   42,07   0,60%
  • KOMPAS100 1.029   8,11   0,79%
  • LQ45 786   6,95   0,89%
  • ISSI 231   0,98   0,43%
  • IDX30 406   4,77   1,19%
  • IDXHIDIV20 470   5,25   1,13%
  • IDX80 116   1,04   0,90%
  • IDXV30 117   1,12   0,96%
  • IDXQ30 131   1,74   1,35%

TINS optimistis kinerja positif seiring pembangunan smelter baru


Minggu, 02 Februari 2020 / 20:47 WIB
TINS optimistis kinerja positif seiring pembangunan smelter baru
ILUSTRASI. Groundbraking smelter teknologi ausmelt PT Timah Tbk (TINS)


Reporter: Dimas Andi | Editor: Anna Suci Perwitasari

Abdullah berharap, keberadaan smelter baru akan berdampak positif bagi kegiatan bisnis sekaligus kinerja TINS dalam beberapa waktu mendatang.

Apalagi, proyek smelter ini mengaplikasikan teknologi EPCC TSl Furnace Ausmelt yang berasal dari Australia. Penggunaan teknologi mutakhir diyakini akan meningkatkan efisiensi peleburan timah.

"Teknologi ini juga dapat meningkatkan recovery hasil peleburan serta dapat mengolah bijih timah dengan kadar yang lebih rendah," ungkap Abdullah, Minggu (2/2).

Baca Juga: Timah (TINS) mulai lakukan pembangunan smelter berteknologi Ausmelt

Sekadar catatan, di tengah pembangunan smelter baru, TINS masih melakukan pembatasan ekspor timah yang telah dilakukan sejak Juli 2019. Saat itu, perusahaan memutuskan untuk mengurangi ekspor timah sekitar 1.000-1.500 ton per bulan.

Langkah pembatasan ekspor tersebut dilakukan TINS guna mendongkrak kembali harga timah di pasar global.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News




TERBARU
Kontan Academy
[Intensive Workshop] AI-Driven Financial Analysis Executive Finance Mastery

[X]
×