Sumber: Kompas.com | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Pengguna mobil listrik bisa mengakses aplikasi PLN Mobile untuk menemukan SPKLU terdekat di sekitarnya.
"Bagi pelanggan yang ingin mengetahui dan mendapatkan panduan untuk menuju lokasi SPKLU terdekat, dapat mengakses aplikasi PLN Mobile," kata Greg.
Berikut cara mencari SPKLU terdekat menggunakan PLN Mobile:
- Unduh aplikasi PLN Mobil di Play Store untuk pengguna Android dan App Store untuk iOS
- Buka aplikasi PLN Mobile yang sudah terinstal di smartphone
- Pilih menu "Electric Vehicle” pada pojok kanan atas layar.
- Kemudian, pilih menu “SPKLU”.
- Lokasi SPKLU yang paling dekat dengan lokasi anda akan terlihat, pilihan ini juga bisa di sesuaikan menggunakan Daftar atau Map.
Dengan begitu, mudik lebaran menggunakan mobil listrik akan lebih semakin aman, nyaman, dan lancar.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ini Lamanya Pengisian dan Biaya Charge Mobil Listrik di SPKLU"
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News